Toyota menghadirkan sebuah mobil untuk segmentasi  komersial berjenis minibus dengan sebuatan Toyota Hiace. Untuk anda yang tertarik dengan unit mobil tipe komersial besutan toyota mungkin akan merasa sedikit terdengar asing dengan jenis mobil ini. Saduran lengkap artikel ini dapat anda lihat pada review toyota hiace tentang spesifikasi, interior dan perfoma mesin di website https://rajahiace.com.

rajahiace.com Jasa sewa hiace depok dan sekitarnya

Namun bagi anda yang memang berkecipung dalam bisnis transportasi atau anda yang senang menggunakan layanan travel dipastikan faham betul dengan sosok mobil toyota Hiace ini.  Pasalnya mini bus Toyota Hiace kerap digunakan sebagai alat transportasi untuk keperluan pariwisata maupun bisnis atau bisa jadi mobil yang anda gunakan untuk mengunjungi kampung halaman.

Generasi terbaru Toyota hiace kian modern, setelah berkaca pada input atau masukan dari pengguna dan penggemar setia mobil ini. Penyegaran Toyota hiace terbaru seperti lahir dari pemikiran panjang para engineer pabrikan asal jepang ini.

Saat ini Toyota Hiace dengan tampilan baru memberikan kesan menarik dari eksterior maupun desain kabin dan interior. Disamping itu Toyota hiace keluaran terbaru hadir dengan spesifikasi yang lebih mumpuni untuk kendaraan angkutan orang yang mampu melibas seluruh medan jalan.

Kehadiran new Toyota hiace ini seperti angin segar bagi anda yang senang dengan kendaran mini bus buatan Toyota. Dengan konsep big mvp yang nyaman toyota hiace hadir dengan body luxury mirip dengan mini bus eropa, anda yang membutuhkan kendaraan dengan kabin luas akan semakin leluasa dengan hadirnya pintu geser yang memudahkan akses keluar masuk kabin mobil.

kelebihan toyota hiace ini jika dibandingkan dengan mobil lain terletak pada pada desain kualitas kabin serta konfigurasi kapasitas jumlah tempat duduk. Jika mobil MPV umum maksimal memiliki  7 kursi, Toyota hiace mampu mengangkut  penumpang hingga 14 orang tanpa mengurangi kenyamanan dan tanpa mengabaikan faktor keselamatan.

Selain memiliki kabin dengan kapasitas luas, bahan fabric yang digunakan untuk melapis jok terbuat dari material berkualitas, ini semata mata untuk memberikan rasa nyaman kepada para penumpang. Jika anda ingin merasakan sebuah mobil keluarga kelas menengah atas yang memiliki kapasitas kabin luas, maka Toyota Hiace adalah jawaban dari keinginan anda. Untuk yang belum memiliki dana anda bisa merasakan sensasi mobil ini lewat layanan sewa Hiace Depok dari Raja Hiace.